Rumah tersebut dapat dimanfaatkan sebagai usaha rumah tinggal atau homestay.
Dalam jajaran KEK dengan kegiatan utama pariwisata, Likupang menjadi KEK keempat yang memiliki kegiatan tunggal di sektor pariwisata.
Baca Juga:
Polwan Naik Panggung Komando: 702 Polisi Dimutasi, 79 Jadi Kapolres
Tiga KEK lainnya adalah KEK Tanjung Lesung (Banten), KEK Mandalika (Nusa Tenggara Barat), dan KEK Tanjung Kelayang.
Ketiganya telah beroperasi rata-rata tiga tahun setelah ditetapkan.
KEK Tanjung Lesung adalah KEK pertama berbasis pariwisata.
Baca Juga:
KPK Bongkar Jejak Uang Panas Rp 2,8 Miliar di Rumah Topan Ginting
KEK di Pandeglang, Banten ini berada di area seluas 1.500 hektar.
KEK Tanjung Lesung ditetapkan pada Februari 2012 dan mulai beroperasi pada Februari 2015.
Meski sama-sama bergerak di pariwisata, KEK Likupang mengusung semangat wisata berkelanjutan.