Demikianlah, TK Angkasa Lanud Sam Ratulangi siap menyambut tahun ajaran baru.
"Program ini ditujukan kepada anak-anak usia 6 tahun sampai dengan 12 tahun, dengan tujuan mempercepat penanganan pandemi Covid 19. Serta percepatan pembelajaran tatap muka," kata Karumkit saat diwawancarai secara bergantian oleh Serda Adithya Pratama dan Pratu Adrianto Lantowa.
Baca Juga:
Gelar Naker Expo, Kemnaker Sediakan Puluhan Ribu Lowongan Pekerjaan di Tiga Kota
Selain itu, Kepala Sekolah menjelaskan bahwa vaksinasi ini telah melibatkan persetujuan semua orangtua murid.
"Puji Tuhan, semua orangtua sangat mendukung giat vaksinasi yang sudah dilaksanakan ini. Sehingga program
terkait nilai integratif yang didalamnya terdapat layanan kesehatan bagi peserta didik, itu dapat diselenggarakan pada saat ini.
Tentunya akan menimbulkan rasa aman bagi peserta didik, maupun juga warga sekolah atau warga satuan pendidikan secara keseluruhan," jelas Kepala Sekolah TK Angkasa Lanud Sam Ratulangi Manado.
Baca Juga:
Sudinkes Jakarta Barat Ingatkan Rumah Sakit Terus Terapkan Pelayanan Berbasis Hospitality
Turut hadir pada kesempatan kali ini Ketua Yasarini Cabang Lanud Sam Ratulangi Ibu Reni Satriyo Utomo. Sebelumnya, Dinas Potensi Dirgantara Lanud Sam Ratulangi bersama RS TNI AU Sam Ratulangi secara persuasif telah menjangkau sekolah-sekolah dalam giat Serbuan Vaksinasi TNI AU sejak awal tahun 2022. [afs]